Jakarta – Ketua Umum Gerakan Cinta Negeri (Gentari) Habib Umar Al Hamid berharap calon Kapolri pengganti Jenderal Idham Azis mampu merangkul semua ulama tanpa terkecuali. Dia menilai, kedekatan sosok Kapolri dengan ulama bakal membuat jalannya pemerintahan lebih baik tanpa ada gejolak. “Kami tidak pernah melihat unsur SARA dalam pemilihan kapolri, karena tugas kapolri hanya untuk […]